Home » » Makalah Teori-Teori Tentang Kejahatan Dan Penyebabnya

Makalah Teori-Teori Tentang Kejahatan Dan Penyebabnya

Written By Unknown on Rabu, 11 Desember 2013 | 16.59


Download Makalah | Makalah Teori-Teori Tentang Kejahatan Dan PenyebabnyaKriminologi sebagai ilmu sosial terus mengalami perkembangan dan peningkatan. Perkembangan dan peningkatan ini disebabkan pola kehidupan sosial masyarakat yang terus mengalami perubahan-perubahan dan berbeda antara tempat yang satu dengan yang lainnya serta berbeda pula dari suatu waktu atau jaman tertentu dengan waktu atau jaman yang lain sehingga studi terhadap masalah kejahatan dan penyimpangan juga mengalami perkembangan dan peningkatan dalam melihat, memahami, dan mengkaji permasalahan-permasalahan sosial yang ada di masyarakat dan substansi di dalamnya.Berbicara tentang teori kriminologi merupakan suatu usaha dalam memahami dan mengungkapkan pelbagai permasalahan tentang kejahatan dan penyimpangan yang ada di dalam masyarakat. Teori-teori kriminologi ini menjadi landasan yang akan menunjukkan arah kepada pengamat atau peneliti dalam menentukan masalah apa yang akan diteliti dan dicari solusinya.

Click Gambar Dibawah Ini Untuk Mendownload


      
____________________________________________________


0 komentar:

Posting Komentar

Categories

Diberdayakan oleh Blogger.